Pimpinan tertinggi di tingkat fakultas dalam menyelenggarakan pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dakwah Islam; membina tenaga pendidik dan kependidikan, program studi, mahasiswa; serta bertanggungjawab kepada Rektor
Wakil Dekan Bidang Akademik mendukung Dekan dalam memimpin pelaksanaan pendidikan dan pengajaran, penelitian, pengabdian kepada masyarakat dan dakwah Islam serta bertanggung jawab kepada Dekan.
Pimpinan tertinggi di tingkat fakultas dalam menyelenggarakan pendidikan, penelitian, pengabdian kepada masyarakat, dakwah Islam; membina tenaga pendidik dan kependidikan, program studi, mahasiswa; serta bertanggungjawab kepada Rektor
Wakil Dekan Bidang Administrasi dan Keuangan mendukung Dekan dalam memimpin pelaksanaan kegiatan di bidang keuangan dan administrasi umum serta bertanggungjawab kepada Dekan.
Wakil Dekan Kemahasiswaan dan Alumni mendukung Dekan dalam memimpin pelaksanaan kegiatan di bidang pembinaan kemahasiswaan, pelayanan kesejahteraan mahasiswa dan alumni serta bertanggungjawab kepada Dekan